Search for:
5 Jenis Restoran
5 Jenis Restoran yang Umum Ditemukan di Indonesia

5 Jenis Restoran – Restoran adalah tempat yang menyediakan jasa makan dan minum. Sebenarnya, ada banyak jenis restoran. Jenis restoran di bedakan berdasarkan pelayanannya dan target pasarnya.

Restoran yang umum di temukan di Indonesia adalah kafe. Yup, kafe termasuk ke dalam salah satu restoran sebab menyediakan jasa makan dan minum.
Untuk penjelasan selengkapnya mengenai jenis restoran, kamu bisa simak di bawah ini, ya.

Jenis Restoran di Indonesia

Berikut beberapa jenis restoran yang umum di temukan di Indonesia! Ada apa saja? Simak uraiannya berikut ini.

1. Restoran Cepat Saji (Fast Food)

Restoran cepat saji melayani makanan yang di kemas https://www.inffoundation.org/ untuk di makan saat bepergian. Biasanya restoran ini memiliki jendela drive-through. Jadi pelanggan bisa makan di tempat, atau bawa pulang.
Makanan yang di tawarkan restoran cepat saji biasanya makanan yang praktis di makan di mobil, kereta, atau sambil berjalan, seperti burger, ayam goreng, atau kentang goreng. Harganya pun bersahabat sehingga bisa di akses oleh banyak pelanggan.

2. Casual Dining Restaurant

Casual dining restaurant adalah jenis restoran yang paling mudah di temukan. Karakteristik restoran ini adalah layanan meja dan makan sambil duduk. Tempat duduknya biasanya terlalu besar dan nyaman.
Biasanya pula ada tema, dekorasi khusus, dan suasana yang membuat pengalaman bersantap di restoran ini menjadi unik. Casual dining restaurant bergantung pada masakannya. Pelanggan yang bersantap di restoran kasual dapat menemukan hampir semua menu, mulai dari makanan berat hingga camilan.
Casual dining restaurant bisa jadi tempat kumpul keluarga saat makan malam atau tempat makan bersama kolega.

3. Fast-Casual Restaurant

Fast casual restaurant adalah campuran dari restoran cepat saji dan restoran kasual, sebuah kategori baru yang akhir-akhir ini ramai di temukan.

Fast casual restaurant menawarkan pilihan menu yang lebih kelas atas dan beragam (meskipun masih terbatas), harganya pun sedikit lebih tinggi daripada restoran cepat saji.
Namun mirip dengan restoran fast food, restoran jenis ini memiliki model counter service, jadi pelanggan memesan di kasir dan membawa makanannya ke meja masing-masing.

4. Contemporary Casual Restaurant

Contemporary casual restaurant adalah jenis restoran yang relatif baru. Restoran ini menawarkan pengalaman makan sekaligus tempat yang indah dan santai.
Contemporary casual restaurant menjadi tren karena menargetkan pengunjung Gen-Z dan Milenial. Sudah menjadi rahasia umum bahwa Gen-Z dan Milenial sangat peduli dengan interior restoran. Mereka menikmati restoran yang cozy dan Instagramable.
Jenis restoran ini memang menyeimbangkan lingkungan makan yang santai dengan tren kuliner yang populer. Tidak heran, contemporary casual restaurant sedang melejit di pasaran.

5. Kafe

Kafe adalah jenis restoran yang paling sederhana, karena berfokus pada minuman. Hidangan yang di tawarkan berupa kopi, teh, dan menu makanan atau camilan. Jenis restoran ini biasanya menawarkan layanan konter dan harga terjangkau.
Kafe melayani banyak kebutuhan pelanggan. Tempat ini bisa menjadi tempat pertemuan sosial, tempat kerja, tempat santai, atau tempat nongkrong.
Nah, itulah jenis restoran yang umum di temukan di Indonesia. Kamu sudah pernah mengunjungi restoran jenis apa saja?
Keindahan Vertigo Restaurant and Moon Bar (Thailand)
Keindahan Vertigo Restaurant and Moon Bar (Thailand)

Vertigo Restaurant and Moon Bar – Vertigo di Banyan Tree Bangkok adalah restoran rooftop menakjubkan di mana Anda dapat bersantap di antara bintang-bintang dan Bangkok berkelap-kelip di bawah kaki Anda. Dilengkapi dengan makanan lezat https://www.mrpizzapasadena.com/ dan layanan penuh perhatian, pengalaman ini tidak akan segera Anda lupakan.

Restoran ini terletak di atap hotel mewah di South Sathorn Road, 61 lantai di atas kota. Dari atas sini, pemandangan panorama kawasan bisnis pusat kota dan Sungai Chao Phraya terbuka. Restoran Vertigo sangat cocok untuk acara khusus atau malam yang tak terlupakan selama perjalanan Anda ke Thailand.

Vertigo Rooftop Restaurant – salah satu hal menarik dari 28 Hal Terbaik yang Dapat Dilakukan di Bangkok dan 10 Pengalaman Bersantap Hebat di Bangkok. Ada baiknya Anda pergi ke Vertigo ketika restoran buka pada pukul 6 sore sehingga Anda dapat melihat sekilas kota Bangkok saat senja. Pemandangan adalah daya tarik utama dari restoran ini, namun makanan lezatnya juga tidak ketinggalan. Vertigo dan Moon Bar mengambil alih keseluruhan atap di Banyan Tree Hotel dan menawarkan pemandangan 360 derajat pemandangan kota Bangkok yang mencakup Taman Lumpini yang rindang dan banyak gedung pencakar langit lainnya di sekitarnya.

Vertigo Restaurant and Moon Bar

Anda dapat memulai malam dengan koktail khas Vertigo (masing-masing mulai 350 baht). Vertigo Sunset adalah campuran tropis Malibu, nanas, cranberry, dan jeruk nipis yang disajikan dalam gelas martini klasik. Untuk faktor ‘wow’, cobalah Moon Romance, yang merupakan campuran hijau melon vodka, crème de menthe, peach, dan jeruk nipis yang menggoda. Disajikan dengan bunga mawar dan di atas alas es kering, tentu membuat kepala pusing. Kombinasi yang tidak biasa ini juga menyegarkan dan sangat lezat.

Baca juga: 6 Bar di Bandung, Spot Hangout Favorit Anak Muda!

Ada juga banyak koktail, mocktail, dan daftar anggur mengesankan lainnya yang dapat Anda pilih. Pastikan untuk berjalan ke Moon Bar di ujung restoran. Dari sini, Anda akan mendapatkan pemandangan fantastis Sungai Chao Phraya yang berkelok-kelok melewati gedung pencakar langit.

Sebagai permulaan, cobalah lumpia lobster segar, diisi dengan daging, mangga, rempah-rempah dan disajikan dengan buah mangga dan chutney kayu manis. Tuna tartare juga enak untuk dibagikan, diiris dengan hati-hati dan sangat beraroma, di atasnya diberi guacamole kental dan disajikan dengan keripik akar teratai, yang menambah kerenyahan pada hidangan.

Hidangan utama yang populer, meskipun mungkin bukan yang paling indah, adalah iga babi panggang, disajikan dengan saus tajam dan tomat bayi panggang. Dagingnya benar-benar terlepas dari tulangnya, dan ada juga saus tambahan untuk ditumpuk di atas porsi yang sangat banyak.

Ikan bass, disajikan di atas kentang dauphinoise krim dan disajikan dengan sayuran renyah, juga populer, begitu pula tagine bebek, yang disajikan dengan jeruk berair, buah ara, dan artichoke. Buahnya benar-benar menonjolkan cita rasa bebek merah muda dan menghilangkan rasa lezat namun berlemak dari kulitnya.

6 Bar di Bandung, Spot Hangout Favorit Anak Muda!
6 Bar di Bandung, Spot Hangout Favorit Anak Muda!

Kota Bandung tidak pernah kehabisan tempat untuk hangout. Selain cafe dan resto, Bandung juga punya sejumlah bar sebagai tempat Anda hangout di malam hari. Yuk, simak rekomendasi bar yang ada di Bandung dan keunikan yang ditawarkan.

Baca juga : 6 Destinasi Kuliner Ciumbuleuit, Wajib Dikunjungi!

Shelter Café and Bar

  • Alamat: Jl. Sulanjana No.14, Tamansari, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung.
  • Jam buka: 20.30-03.00 WIB.

Shelter Café and Bar punya lokasi strategis di tengah kota, menawarkan suasana yang cozy dan ramah. Ini adalah tempat yang sempurna untuk ngobrol sambil menikmati musik dan minuman favoritmu. Para bartender di Shelter terkenal karena keahlian mereka dalam meracik minuman, termasuk aneka cocktail, wine, whisky, tequila, dan tentu saja, vodka. Selain minuman, menu makanan di sini juga patut dicoba, termasuk pizza, pasta, dan hidangan lainnya yang lezat.

Wodka Kitchen & Bar

  • Alamat: Jl. Dr. Otten No.1, Pasir Kaliki, Kec. Cicendo, Kota Bandung.
  • Jam buka: 17.00-02.00 WIB.

Wodka Kitchen & Bar jadi salah satu tempat nongkrong favorit anak muda Bandung di malam hari. Di sini Anda bisa menikmati berbagai macam minuman, baik yang beralkohol maupun non-alkohol sambil menikmati hiburan musik. Para bartender di sini juga dikenal sering menunjukkan atraksi saat sedang meracik minuman, sehingga jadi hiburan tersendiri.

Tiger Club Paskal Bandung

  • Alamat: Paskal Hyper Square, Jl. Pasir Kaliki No.25, Arjuna, Kec. Cicendo, Kota Bandung.
  • Jam buka: 20.00-03.00 WIB.

Buat Anda yang mencari bar dengan suasana yang hidup dan energik, Tiger Club Paskal Bandung layak dijadiikan pilihan. Interior bar yang futuristik berpadu dengan teknologi canggih, memberikan wadah buat Anda mengekspresikan diri dengan tarian atau nyanyian. Bar ini juga sering mendatangkan DJ lokal maupun internasional yang membuat suasana jadi lebih hidup.

Moxy Sky Bar

  • Alamat: Jl. Ir. H. Juanda No.69, Tamansari, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung.
  • Jam buka: 00.00-12.00 WIB dan 17.00-00 WIB.

Salah satu keunikan utama yang ditawarkan Moxy Sky Bar adalah lokasinya yang berada di rooftop atau atap. Suasana di sini sangat cantik dengan kerlip lampu kota di malam hari, menciptakan pemandangan yang memukau. Di malam hari, bar ini menyediakan live music dan DJ untuk menghibur para pengunjung. Selain itu, Anda juga akan dimanjakan dengan berbagai hidangan lezat khas Asia, Western, dan lokal.

Halfway Bar

  • Alamat: Jl. Sulanjana No.19, Tamansari, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung.
  • Jam buka: 17.00-02.30 WIB.

Berikutnya ada Halfway Bar, yang menyediakan area outdoor dan indoor yang selalu penuh sesak oleh pengunjung. Tempat ini tidak hanya nyaman untuk nongkrong dan hangout di malam hari, tetapi juga untuk memanjakan lidah dengan berbagai hidangannya. Halfway Bar menyediakan beragam minuman mulai dari cocktail klasik hingga bir, serta hidangan seperti iga bakar, nasgor kambing, dan menu khusus daging babi.

Warehouse-Exclusive Cocktail Bar

  • Alamat: Jl. Gudang Selatan No.22, Merdeka, Kec. Sumur Bandung, Kota Bandung.
  • Jam buka: 17.00-02.00 WIB.

Jika Anda mencari bar eksklusif yang tidak terlalu ramai, Warehouse-Exclusive Cocktail Bar adalah pilihan yang sempurna. Dengan suasana sbobet mobile yang tenang dan nyaman, tempat ini menawarkan hiburan live music dan DJ. Para bartender berpengalaman akan dengan cekatan dan ramah untuk menyajikan segelas minuman cocktail terbaik.

Rekomendasi Restoran di Bali Terbaik (Terbaru Tahun 2023)
Rekomendasi Restoran di Bali Terbaik (Terbaru Tahun 2023)

Bali masih menjadi salah satu destinasi favorit para wisatawan untuk berlibur, baik wisatawan lokal ataupun mancanegara. Hal ini tentunya karena berjuta pesona yang dimiliki Bali. Keindahan alamnya, keunikan budayanya, hingga kuliner khas Bali yang siap menggoyang lidah menjadi daya tarik tersendiri.

Cara memilih restoran di Bali

Banyak sekali pilihan restoran yang bisa Anda jumpai di Bali. Untuk itu, kami menyiapkan beberapa tips agar Anda bisa memilih restoran yang tepat. Silakan simak pemaparannya berikut ini.

Temukan tipikal menu yang sesuai keinginan Anda

Langkah pertama dalam memilih restoran di Bali adalah menentukan apa yang ingin Anda makan. Ada lima tipikal menu yang paling banyak dijumpai di Bali. Mari lihat pembahasannya satu per satu berikut ini.

Masakan khas Bali, cita rasa autentik langsung dari tempatnya

Saat berkunjung ke suatu daerah, makanan wajib yang harus Anda coba tentunya adalah makanan khas daerah tersebut. Jadi, ketika Anda berada di Bali, makanan khas Bali adalah makanan yang harus Anda cicipi. Anda akan merasakan langsung cita rasa autentik yang tidak bisa Anda temui di tempat lain.

Lalu, apa saja makanan khas Bali? Ada banyak makanan khas Bali. Beberapa di antaranya yang terkenal adalah sate lilit, ayam betutu, nasi campur Bali, lawar, bebek bengil, serombotan, dan laklak.

Seafood, olahan makanan laut yang kaya manfaat

Bali cukup identik dengan pantai. Jadi, rasanya kurang lengkap jika ke Bali tanpa menikmati olahan seafood. Sebagaimana Anda ketahui, olahan seafood meliputi ikan, kepiting, udang, lobster, cumi-cumi, dan masih banyak lagi. Olahan seafood di Bali yang paling banyak digemari adalah seafood BBQ, khususnya lobster dan ikan bakar.

Olahan seafood ini tentunya kaya akan manfaat, mulai dari meningkatkan kemampuan otak, menyehatkan jantung, hingga menyehatkan kulit. Namun, jangan mengonsumsi seafood terlalu banyak. Mengonsumsi seafood secara berlebihan dapat meningkatkan kadar kolestrol dalam tubuh.

Western food, sensasi cita rasa yang berbeda

Selain dipadati oleh wisatawan lokal, Bali juga banyak ditinggali oleh orang dan wisatawan asing. Jadi, jangan heran, restoran yang menyajikan western food sangat menjamur di Bali. Beberapa Western food yang banyak dicari adalah hamburger, pizza,steak, dan pasta. Jika Anda ingin mencoba cita rasa yang berbeda, Western food bisa jadi pilihan yang oke.

Pork, salah satu makanan terkenal di Bali

Bali merupakan tempat yang mayoritas penduduknya beragama Hindu. Jadi, restoran dengan menu babi cukup banyak ditemukan di Bali. Terlebih, Bali juga sangat terkenal dengan bigul alias babi guling.

Restoran-restoran pork menu biasanya menyajikan berbagai macam olahan makanan dengan daging babi sebagai bahan utamanya. Sebut saja, pork belly sambal matah, bacon spring roll, pork soup, dan masih banyak lagi. Namun, di samping pork menu, beberapa restoran juga menyediakan pilihan chicken atau beef menu. 

Plant-based food/vegan, menu sajian sehat dan tetap nikmat

Restoran vegan atau restoran yang menyajikan makanan berbahan dasar tumbuhan sedang cukup populer di Bali. Hal ini terkait akan kesadaran masyarakat tentang pentingnya makanan sehat. Menu plant-based ini juga makin marak untuk menjembatani wisatawan yang memilih opsi vegan.

Di Bali, Ubud adalah tempat teratas Anda bisa menemukan banyak restoran dengan menu vegan. Menyusul di tempat selanjutnya ada Canggu dan Seminyak. Jadi, bagi Anda yang sedang ingin menerapkan gaya hidup sehat atau seorang vegan, Anda tidak perlu ragu untuk ke Bali. Ada banyak pilihan restoran vegan enak yang bisa Anda jumpai.

Cek review mengenai restoran yang akan Anda sambangi

Setelah menentukan pilihan menu, Anda bisa mulai lebih spesifik mencari restoran yang menyediakan menu tersebut. Dari pilihan restoran yang ada, Anda bisa mengecek review-nya terlebih dahulu. Ada beberapa hal yang perlu Anda highlight saat mengecek review suatu restoran.

  • Rasa/menu masakan

Karena ini berkaitan dengan makanan, tentu perihal rasa harus dinomorsatukan. Carilah restoran dengan review baik mengenai rasa makanannya. Tak jarang, beberapa review akan menyebutkan nama menu makanan yang enak dan direkomendasikan. Ini juga bisa membantu Anda saat memesan.

  • Pelayanan

Hal nomor dua yang perlu Anda perhatikan adalah pelayanan restorannya. Pelayanan yang dimaksud bukan sekadar sikap para pramusajinya saja, tetapi juga meliputi manajemen penyambutan tamu dan waktu penyajian makanan. Jadi, saat Anda sedang lapar, Anda bisa menghindari restoran yang penyajian makanannya lambat.

  • Ambience

Ambience adalah suasana keseluruhan atau impresi yang diberikan suatu restoran. Ada empat elemen yang terkait dengan ambience restoran, yakni pencahayaan, tingkat kebisingan, space, dan smell. Keempat hal ini bisa memengaruhi kenyamanan Anda di suatu restoran.

1. CORK Bali Bistro & Wine Bar

All day dining yang menjual aneka pilihan wine

CORK Bistro & Wine Bar adalah tempat yang tepat untuk menghabiskan waktu seharian bersama teman-teman. Tempatnya buka dari pagi sampai malam. Jadi, Anda bisa sarapan, makan siang, menikmati camilan sore, sampai makan malam di bistro ini. Ada banyak pilihan menu internasional yang bisa Anda beli di sini.

2. Brasserie République

Nikmati vibes ala Paris dengan interior klasik dan vintage

Brasserie République adalah sebuah restoran dengan interior bernuansa klasik ala Prancis. Banyak ornamen dan barang-barang kuno yang dipajang di restoran ini sehingga menciptakan kesan vintage yang kuat. Interiornya yang unik dan fotogenik menjadikan restoran ini begitu fotogenik. Anda bisa berfoto-foto sambil makan di restoran ini.

3. Bebek Tepi Sawah Restaurant Ubud

Nikmati sensasi makan bebek dengan pemandangan sawah hijau

Restoran Bebek Tepi Sawah mungkin sudah tak asing lagi di telinga Anda karena sudah ada di berbagai kota besar. Namun, biasanya ada di dalam pusat perbelanjaan atau mal ternama. Nah, untuk cabang yang satu ini, Anda benar-benar akan menikmatinya di tepi sawah, lho!

4. ALCHEMY Bali

Pilihan yang pas untuk para vegan dan penganut gaya hidup sehat

Di Bali, kini sudah banyak restoran yang menjual menu-menu vegan. Salah satunya adalah ALCHEMY yang memiliki dua cabang, masing-masing di Ubud dan Uluwatu. ALCHEMY menyajikan aneka menu makanan plant-based yang menarik. Bahan-bahan yang dipakai juga organik semua, jadi bisa membuat tubuh Anda sehat.

5. Yema Kitchen Bali

Menawarkan spot-spot Instagrammable dan kegiatan movie night

Canggu memang surganya restoran-restoran kekinian yang Instagrammable. Jika Anda menginap di Canggu, jangan lupa mengunjungi Yema Kitchen. Restoran Mediterranean ini sangat cocok untuk Anda yang gemar berfoto-foto Nova88 Login. Ada tempat di outdoor juga yang tak kalah cozy dan homey.

Oleh sebab itu, untuk Anda yang ingin mengadakan acara tak perlu lagi banyak mendekor. Selain itu, restoran ini juga mengadakan movie night setiap hari Rabu dengan film yang berbeda-beda. Wah, seru ya!

Menariknya lagi, semua container yang digunakan untuk membungkus makanan juga biodegradable. Tak hanya itu, restoran ini juga menjual aneka produk yang ramah lingkungan, mulai dari makanan, minuman, hingga produk perawatan tubuh. Ada studio yoganya juga yang bisa Anda kunjungi jika ingin mengikuti yoga.
Sesuai dengan namanya, restoran ini menjual nasi campur dengan bebek sebagai menu utama mereka. Namun, di restoran ini Anda juga bisa menikmati aneka menu lainnya, seperti gurami, udang, ayam, dan sebagainya. Jangan ragu untuk membawa keluarga Anda makan di sini, ya.
Tak ketinggalan, menu yang dijual pun sangat variatif. Ada banyak menu dari berbagai negara Eropa yang dijual di restoran ini, seperti Prancis, Italia, Jerman, dan lain-lain. Namun, beberapa menu dari Asia juga bisa dinikmati. Jadi, Anda bisa menikmati escargot sekaligus rendang di sini!
Tidak hanya itu saja, CORK juga menjual aneka minuman wine impor dengan harga retail. Selain wine, beberapa jenis minuman beralkohol lainnya juga bisa Anda beli di restoran ini. Sangat pas untuk Anda yang merupakan penikmat minuman beralkohol.
Kami akan membahas Bali dari sisi kulinernya, tepatnya me-review restoran terbaik dan menyajikan menu yang enak di Bali. Ada Koral Restaurant, Souphoria, CORK Bali Bistro & Wine Bar, dan lainnya. Jika Anda ingin mengetahui review lengkapnya dan rekomendasi restoran terbaik di Bali, baca artikel ini sampai habis. Siap-siap tergoda!
Rekomendasi 10 Restoran & Bar Terbaru di Bali yang Wajib Jadi Tempat Nongkrong Anda
Rekomendasi 10 Restoran & Bar Terbaru di Bali yang Wajib Jadi Tempat Nongkrong Anda

Pulau yang dijuluki “Island of the Gods” ini mempunyai beragam aktivitas dan pilihan menarik, sesuai dengan kebutuhan Anda yang berlibur santai ataupun ingin berpetualang. Dengan maraknya tempat baru yang buka setelah pandemi, pasti Anda bertanya: “Apa saja sih tempat baru yang hits?”

Inilah 10 tempat di Bali yang wajib Anda kunjungi, sesuai rekomendasi Bazaar Indonesia.

1. Batique, Whiskey & Cigar

Berada di salah satu resor mewah di Bali, Alila Villas, tempat ini merupakan salah satu bar wiski yang berdiri sendiri di wilayah Uluwatu. Di sini, terdapat koleksi wiski single malt terbesar di Pulau Bali, termasuk beberapa koleksi langka yang pastinya menggoda indera penikmat wiski sejati. Jika Anda pemula, tidak usah khawatir! Anda dapat mengikuti program “Mencicipi Wiski” untuk meningkatkan wawasan minuman klasik ini.

Pengalaman Anda di Batique, Whiskey & Cigar tidak akan lengkap tanpa mencobai cigar. Pasangan cocok wiski ini dapat Anda pilih dengan beberapa variasi yang tentunya berkualitas premium. Tersedia juga berbagai koktail asli berbasis wiski yang lebih ringan, serta signature koktail lainnya, dilengkapi juga dengan pilihan lengkap spirits dan anggur.

2. Byrd House

Lifestyle club terbaru ini terletak di atas pasir Pantai Segara Sanur. Byrd House ditujukan bagi kaum muda maupun mereka berjiwa muda karena terdapat serangkaian fasilitas untuk segala usia. Dengan konsep baru dan arsitektur yang minimalis tapi tetap berkesan, tempat ini wajib Anda kunjungi saat berlibur ke Bali. Segudang fasilitas yang ada mencakupi pool club, restoran, patisserie, bar, lounge, dan dek tepi pantai.

Jika Anda mencari suasana makan kasual ataupun formal, semuanya ada di sini. Terinspirasi oleh cuisine khas Mediterania dan Italia, semua bahan menggunakan produk lokal dan dieksekusi dengan cermat. Santap hidangan pilihan di dua restoran yang tersedia. Keduanya memiliki cita rasa otentik dan mampu menggugah selera para pecinta kuliner.

3. Akasa 

Pemandangan di Akasa sungguh menakjubkan. Hidden gem resor bintang 5, Jumeirah Bali, ini akan memanjakan Anda dengan pemandangan cliffside, lengkap dengan flame-grilled seafood dan prime cuts grade berkualitas. Terletak di lantai paling atas, sambil bersantap, Anda akan dikelilingi dengan alam dan juga panorama sunset yang cantik.

Terinspirasi dengan era Majapahit, restoran elegan ini mengundang para tamu untuk rileks. Ya, Anda dapat makan siang di bawah teriknya matahari atau moonlit dinner yang romantis, ditemani dengan suara ombak laut yang menenangkan. Menu Asian fusion yang ditawarkan pun terinspirasi oleh tradisi Bali, dimana hidangan yang disajikan kebanyakan menggandeng konsep family-sharing. Tentu, liburan Anda pasti lebih sempurna dengan berkunjung ke Akasa.

4. Shelter Cafe

Shelter Cafe telah kembali!

Berkonsep ‘rumah pohon’, kafe yang satu ini menawarkan pengalaman yang unik dan tidak terlupakan. Jika berkunjung kesini, Anda akan diajak untuk berkeliling terlebih dahulu, kemudian menambah magis dalam pengalaman bersantap mereka di lantai dua.

Sebagai salah satu destinasi sarapan dan santap siang terbaik di pulau Bali, Shelter Cafe terus berevolusi dengan mengembangi menu kontemporer Timur Tengah dan Mediterania miliknya. Mereka telah menemukan cara baru untuk bereksplorasi sensasi citarasa setiap orang. Hidangan-hidangan sederhana, seperti Smashed Avocado dan Ricotta Pancakes, “dihidupkan” dan pastinya blow your mind.

5. Shotgun Social

Apakah Anda sedang mencari ruang komunal untuk bersantap dan santai dengan orang-orang tercinta di daerah Sanur? Shotgun Social jawabannya.

Brand kuliner terbaru dari Soul Cafe Group ini berupaya penuh untuk menawarkan pengalaman bersantai secara menyeluruh melalui berbagai macam menu makanan dan pilihan, terutama pizza dan bir, yang menjadi hidangan utama di sini. Di antaranya, andalan mereka berupa pizza 40 cm serta varian pizza ala New York yang dipanggang dengan panggangan kayu.

Terdapat juga 16 merek bir internasional dan lokal Roulette Online, daftar wine yang beragam, hingga racikan koktail yang segar oleh tim bartender profesional mereka.

Pertama kali diresmikan pada 21 Juli 2020, destinasi terbaru ini bertekad untuk mempertahankan kualitas produk dan layanan mereka untuk Anda pelanggan setia. Pastikan Anda berkunjung untuk merasakan dengan langsung tempatnya yang luas dan nyaman, sekaligus hidangan yang lezat dan mengenyangkan.

6. Maize

Terletak di salah satu kawasan pulau Bali yang populer ini, Maize merupakan salah satu “hottest restaurant” di Canggu. Kata “maize” sendiri artinya adalah jagung, karena bahan makanan utama yang berasal dari Amerika Latin ini mendasari inspirasi menu kontemporer mereka yang khas.

Duduk manis di area outdoor patio dengan gaya al fresco untuk suasana yang lebih terbuka. Jika Anda ingin mencari suasana yang lebih teduh, pilihlah area indoor, yang juga dilengkapi dengan cocktail lounge Behind Green Door. Mau tujuan Anda untuk menikmati makanan khas Latin Amerika atau menikmati ragam koktail sambil santai dan berdansa, Maize is the one!

7. Cha Ching Clan

Restoran pertama di Indonesia dengan masakan khas Dongbei asal Timur Laut Cina telah mendarat di Pulau Dewata.

Dengan konsep bistro eklektik, Cha Ching Clan menyediakan menu makanan dan minuman dari daerah dimana Rusia, Korea dan Mongolia “bertemu”. Chef Shifu Dabo dan Chef Shifu Yan, warga asli Dongbei, menyempurnakan paduan rempah-rempah unik dengan bahan lokal dengan kualitas yang terjamin segar.

Di sinilah Anda dapat memulai kuliner oriental journey Anda. Ada berbagai macam menu yang dapat dipilih, seperti Emperor Seafood Platter, yang cocok untuk sharing bersama teman-teman ataupun keluarga. Walaupun terkenal dengan kombinasi khas mereka antara daging dan seafood, Anda tidak boleh melewatkan koktail signature mereka. Diantaranya ada Bruce Lee, minuman koktail yang terinspirasi dari atlet martial arts berdarah Hong Kong dan Amerika tersebut.

8. The Cave by Chef Ryan Clift

Pernahkah Anda bertanya-tanya bagaimana rasanya bersantap di dalam gua? Nah, sekarang kamu bisa tahu dengan mencoba dining experience di The Cave. Venture terbaru Chef Ryan Clift akan mengajak Anda dalam sebuah pengalaman makan yang tidak terlupakan. Dengan konsep modern gastronomy, para tamu akan disajikan 7 sampai 10 course menu, dengan opsi pasangan wine atau koktail.

Berada di salah satu resor mewah The Edge Bali, chef asal Singapura ini akan mengundang Anda untuk bersantap santai, dikelilingi oleh dinding gua natural dan stalagtites di langit-langit gua, menambah keromantisan makan malam Anda. Menu di sini mencakupi Steak Tartar, Hokkaido Scallop, Foie Gras Cheesecake, dan banyak lagi! Jika Anda vegetarian pun, pastinya ada opsi menu sendiri.

9. Lusa by Suka Espresso

Branch terbaru dari Suka Espresso hadir sebagai Lusa by Suka Espresso. Kafe sekaligus restoran ini mempunyai konsep all-day cafe, yang juga menawarkan menu ragam lainnya seperti pizza dan minuman bar. Berada di lokasi strategis di kawasan Berawa, tempat ini menawarkan para pengunjung dengan makanan segar. Selain itu, setiap makanan dan minuman menggoda mereka tentu flavorful sehingga menjadi salah satu destinasi favorit para lokal maupun expat.

Buka dari jam 7.30 pagi sehingga malam, dengan varian menu yang berbeda setiap sesinya. Untuk menu breakfast dan lunch, Lusa by Suka Espresso menawarkan menu dengan gaya Australia, seperti Smashed Avocado dan Salmon Scramble. Jika Anda berencana untuk makan malam di sini, terdapat juga pilihan khas, seperti Lamb Shank dan steak, yang pastinya tidak kalah nikmat. Berbagai kue dan pastries pun tersedia melengkapi secangkir kopi Anda setiap harinya.

10. Tanah Liat

Tambahan terbaru pada resor mewah Renaissance Bali Nusa Dua Resort membuktikan kreativitasnya dengan menawarkan pengalaman dining yang tidak kalah menarik dari restoran Bali lainnya. Duduk dan rileks di area indoor dimana Anda akan dikelilingi oleh pottery dan karya seni seniman lokal yang bertalenta. Atau, Anda dapat pilih area outdoor untuk makan malam dengan pemandangan kebun asri, dimana para chef terlihat memilih langsung bahan-bahannya.

Highlight utama Tanah Liat adalah rangkaian hidangan, di mana seafood segar dan makanan plant-based menunggu Anda. Dengan desain yang elegan dan ambiance yang nyaman, dilengkapi dengan nuansa heritage lokal, restoran ini wajib masuk daftar tempat Anda!

11. Coming Soon: Locavore Nxt

Locavore akan tutup di musim panas 2023 ini. Namun, akan buka kembali sebagai Locavore Nxt (Next). Projek terbaru dari para chef Eelke Plasmeiser dan Ray Adriansyah ini akan dibuka di dekat kawasan Ubud. Mereka telah mewujudkan ide-ide mereka ke realitas dengan hadirnya Locavore Nxt.

Di sini, konsep orisinil Locavore yang kreatif tentu masih ada, ditambah dengan menggunakan hanya bahan lokal, serta eksperimentasi dan riset lebih terhadap menu untuk menambah dinamika yang lebih. Locavore Nxt akan ditujukan sebagai tempat dimana Anda dapat duduk dan rileks, sembari mencicipi hidangan yang menarik

10 Bar di Jakarta Paling Happening Buat Nongkrong
10 Bar di Jakarta Paling Happening Buat Nongkrong

Sebagai kota Metropolitan dengan segala geliat kehidupan masyarakatnya, ada banyak pilihan bar di Jakarta yang paling happening dan hits. Kamu yang ingin berpesta atau sekedar menghabiskan waktu nongkrong bersama teman, bisa banget datang kemari. Bermacam hiburan dan menu yang disediakan juga akan menambah seru kegiatan malam harimu. Berikut ini rekomendasi Nibble tentang bar di Jakarta buat dikunjungin. Simak ya!

1.      BASQUE Bar de Tapas

Kalau kamu lagi mencari bar dan resto yang oke buat hangout rame-rame atau dinner romantis berduaan, Basque adalah pilihan yang tepat! Desain interiornya simpel gak berlebihan namun sangat elegan untuk dinikmati menghabiskan momen-momen berkesan. Untuk sajian menu makanan di sini adalah makanan ala Basque dan Spanyol. Kamu bisa pesan pulpo yakni sajian gurita, red tuna tartare, gambas (udang) al ajillo, dan pork belly pintxos.

Alamat: Noble House Building, Lantai 8, Kawasan Mega Kuningan, Jl. Mega Kuningan Barat, Kuningan, Jakarta Selatan.

2.      Caspar

Masih soal resto dan bar bernuansa Spanyol, di daerah Sudirman terdapat Caspar yang sangat hits dan happening. Terdiri dari dua area yakni indoor dan outdoor, dengan nuansa dekorasi indoor yang sangat elegan dan memanjakan mata. Semakin elegan sembari menikmati red wine dan white wine berkelas di Sicbo Online. Lalu untuk makanannya tersedia ragam makanan Spanyol seperti pollo de mantequilla, alitas picantes, hingga paella.

Alamat: Sudirman Suites Apartment Jakarta, Lantai Ground, Jl. Jenderal Sudirman, Sudirman, Jakarta Pusat.

3.      SKYE Jakarta

Terletak di lantai 56 Menara BCA, SKYE adalah salah satu bar paling hits untuk mendapatkan pemandangan indah kota Jakarta dari atas ketinggian. Di sini juga dilengkapi dengan restoran mewah dengan area indoor maupun outdoor yang mengagumkan. Area outdoor-nya juga lengkap dengan kolam renang di atas ketinggian. Untuk makanannya mereka punya menu sate dengan daging wagyu dan aneka steak dari daging kualitas premium.

Alamat: Menara BCA, Lantai 56, Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat.

4.      Cloud Lounge Jakarta

Setelah direnovasi tahun 2019 lalu, Cloud saat jadi hadir dengan tampilan lebih megah. Terletak di lantai 49 Plaza Office Tower, tepat di jantung kota Jakarta, lounge mewah dan kontemporer ini menawarkan pemandangan memukau. Kamu bisa menikmati sunset dari atas ketinggian gedung dan gemerlapnya lampu kota di malam hari. Aneka wine berkelas, whisky, hingga vodka bisa kamu nikmati di sini. Untuk makanannya tersedia wagyu rib-eye, pasta, hingga makanan Indonesia seperti nasi goreng buntut dan sop buntut.

Alamat: Altitude The Plaza, Lantai 49, Jl. MH Thamrin Kav. 28 – 30, Thamrin, Jakarta Pusat.

5.      Lucy in the Sky

Menampilkan nuansa bohemian tropis dengan sentuhan eklektik, Lucy in the Sky adalah rooftop bar yang terletak di jantung kawasan pusat bisnis Jakarta. Berlokasi di Fairgrounds Jakarta Selatan, bar dan resto ini memiliki dekorasi yang terdiri dari furnitur daur ulang yang dikelilingi taman organik. Untuk mengawali malam, cicipilah tropical martini atau peach breeze yang jadi minuman terlaris mereka. Makanannya tersedia nasi ayam geprek hingga nasi jeruk yang terdiri dari cumi cabai ijo, sambal matah, dan ayam panggang.

Alamat: Fairgrounds, SCBD Lot 14, Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52 – 53, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

6.      Henshin

Rooftop bar di atas Westin Hotel setinggi 304 meter ini menjadikan Henshin sebagai bar dan lounge tertinggi se-Indonesia. Selain tempatnya yang paling tinggi, Henshin juga termasuk bar paling berkelas dan mahal di Ibukota. Namun kamu bisa menikmati indahnya cakrawala kota dari atas ketinggian sini. Sajian makanannya terdiri atas makanan Amerika Latin dan juga Jepang (Nikkei). Ada menu udon con carne, salmon al miso, beef sukiyaki, dan wagyu sushi bowl.

Alamat: Hotel The Westin Jakarta, Lantai 67 – 69, Jl. HR Rasuna Said Blok C No. 22, Kuningan, Jakarta Selatan.

7.      Beer Hall SCBD

Berlokasi di pusat bisnis Sudirman (SCBD), Beer Hall memiliki ruangan yang sangat besar dan mewah. Desainnya sendiri terinspirasi dengan tema industrial yang seolah berupa bangunan bekas pabrik di zaman dahulu. Lalu seperti namanya, di sini memang tersedia beragam pilihan bir yang anti-mainstream. Makanan yang recommended adalah aneka jenis pizza dan nasi ayam garing sambal matah, berupa paha ayam tanpa tulang dengan sambal khas Bali.

Alamat: SCBD Lot 19, Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52 – 53, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

8.      J. Sparrow’s Bar & Grill

Terletak di lantai dasar Gedung Noble House, J. Sparrow’s Bar adalah salah satu bar paling mewah dan artistik di Jakarta. Ruang interiornya menampilkan arsitektur ala Art Deco yang berkembang di Eropa tahun 1920-1930 an. Cocktail dengan gaya vintage bisa kamu nikmati juga di sini. Sedangkan menu makanan favorit adalah capellini laksa, cajun prawn, dan chicken stir fry and prawn with noodle.

Alamat: Noble House Building, Lantai Ground, Kawasan Mega Kuningan, Jl. Mega Kuningan Barat, Kuningan, Jakarta Selatan.

9.      Union Brasserie, Bakery and Bar

UNION Brasserie, Bakery & Bar berlokasi di Senayan City Mall dan sangat populer di berbagai kalangan, dari pekerja kantoran hingga sosialita. Duo chef muda, Adhika Maxi dan Karen Carlotta mengepalai pendiriannya dan memberikan santapan berkualitas dengan cocktail yang terbaik. Minuman yang sangat direkomendasikan salah satunya Sakura Spring, yakni sake yang dipadukan dengan stroberi dan krim serta disajikan dalam gelas sake. Beragam cake dan pastry juga bisa kamu nikmati, yang terkenal adalah red velvet cake serta ube cake.

Alamat: Plaza Senayan, Lantai 1, SOGO Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta Selatan.

10.   ARTOZ Bar

Di lounge dan bar yang ekslusif dan mewah ini, kamu bisa menikmati cerutu sambil minum wisky serta mendengarkan alunan musik jazz. Bar ini memang mengakomodasi selera tinggi dengan menyajikan aneka minuman, cocktail, hingga cognac dan armagnac yang berkelas. Untuk makanannya pun tersedia hot/cold tapas, artisan pizza, sandwich, dan salad.

Alamat: Energy Building, Lantai 2, Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52 – 53, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Refreshing sejenak dari penatnya kehidupan kota, gak ada salahnya sambil menikmati sajian dalam deretan bar di Jakarta tersebut. Menikmati lezatnya kudapan ditemani segelas minuman berkelas pastinya jadi obat yang pas untuk meredakan stress.

9 Kafe Rooftop di Jakarta Pusat, Bisa Lihat Gedung Pencakar Langit

Menikmati sajian makanan dan minuman dari kafe di atas atap alias rooftop cafe menawarkan pengalaman istimewa. Para pengunjung bisa menikmati panorama langit sembari menyantap aneka menu.

Saat ini, banyak kota -kota di Indonesia yang memiliki rooftop cafe, termasuk Jakarta Pusat. Sebagai kota metropolitan, Jakarta Pusat mempunyai beberapa rooftop cafe hits.

Baca juga: 

  • 10 Kafe Rooftop di Jakarta Selatan, Banyak Tempat Foto Instagramable 
  • 50 Tempat Wisata Jakarta yang Populer, dari Alam hingga Sejarah

Dari lokasi rooftop cafe, pengunjung bisa menikmati pemandangan gedung pencakar langit di ibu kota. Berikut sembilan rooftop cafe di Jakarta Pusat seperti dirangkum Kompas.com.

Rekomendasi kafe dengan rooftop di Jakarta Pusat

1. Langit Seduh

Langit Seduh merupakan salah satu rooftop cafe yang sudah familiar di kalangan anak muda. Mengutip situs Langit Seduh, rooftop cafe ini menawarkan sensasi menyantap kuliner di atas ketinggian serta beratap langit.

Para pengunjung bisa melihat pemandangan pencakar langit di Jakarta.

Baca juga: 7 Tempat Foto Instagramable Dekat Stasiun Sudirman Jakarta

Pada malam hari, Langit Seduh memberikan kesan romantis. Selain itu, rooftop cafe ini juga dihiasi gemerlap lampu-lampu dari gedung-gedung bertingkat yang mengelilingi kafe.

Setiap sudut di Langit Seduh menarik untuk dijadikan spot foto Instagramable. Lokasinya berada di Jalan Taman Kebon Sirih 1 No.3, RW.10, Kp. Bali, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat. Selain di Jakarta Pusat, Langit Seduh juga berada di Kemang, Jakarta Selatan.

2. Cloud Lounge & Dining

Berdasarkan informasi dari Kompas.com, Minggu (11/4/2021), Cloude Lounge & Dining berada di lantai 49 The Plaza. Tepatnya, di Jalan MH. Thamrin Nomor 28 – 30, Gondangdia, Jakarta Pusat.

Berada di ketinggian, setiap pengunjung dapat melihat pemandangan pusat Ibu Kota, termasuk gedung-gedung bertingkat dan matahari terbenam (sunset).

Baca juga:

  • 10 Kota Terbaik di Asia Tenggara 2022, Jakarta Nomor Berapa? 
  • 5 Kafe Rooftop Instagramable di Jakarta, Cocok untuk Santai Sore Hari

Interior serta pencahayaan mewah akan membuat pengunjung betah berlama-lama nongkrong di rooftop cafe ini. Terdapat area indoor (dalam ruangan) dan outdoor (luar ruangan) yang tersedia bagi para tamu.

Untuk menikmati menu sekaligus pemandangan dari Cloud Lounge, pengunjung wajib melakukan reservasi dulu melalui nomor yang tertera di akun Instagram @cloud_jkt. 

3. Skyloft Restaurant

Skyloft Restaurant berada di lantai 14 Hotel All Seasons Thamrin, berdasarkan informasi dari Kompas.com, Minggu (14/2/2021). Tepatnya di  Jalan Talang Betutu Nomor 2, Jakarta Pusat.

Rooftop cafe ini memiliki ruang indoor dan outdoor. Dari lokasi Skyloft Restaurant, pengunjung bisa menikmati pemandangan langit serta pencakar langit di Jakarta Pusat.

Baca juga: 11 Wisata di Monas, Bisa Lihat Diorama dan Nikmati Panorama Jakarta

Selain itu, lokasi Skyloft Restaurant cukup strategis karena dekat dengan stasiun KRL Sudirman, Stasiun MRT Dukuh Atas, dan Terowongan Kendal yang tengah hits saat ini.

4. La Vue Rooftop Bar

La Vue Rooftop Bar berada di The Hermitage, tepatnya di  Jalan Cilacap Nomor 1, Menteng, Jakarta Pusat.

Mengutip situs The Hermitage, pengunjung dapat menikmati pemandangan 360 derajat Kota Jakarta sembari menikmati sajian di La Vue Rooftop Bar.

Baca juga: 8 Restoran Jakarta yang Cocok Dijadikan Tempat Dinner Romantis

Sebagai catatan, pengunjung wajib melakukan reservasi lebih dulu melalui website The Hermitage. Selain itu, tidak diperkenankan membawa kamera profesional di area ini karena akan dikenakan biaya.

Menu di La Vue Rooftop Bar terdiri dari menu nusantara seperti bakwan malang dan menu internasional seperti nachos, wagyu dan lainnya. La Vue Rooftop Bar juga menyediakan aneka minuman.

5. BART

BART merupakan singkatan dari Bar at The Rooftop. Lokasinya berada di lantai tujuh Hotel Artotel Thamrin, tepatnya di Jalan Sunda Nomor 3, Thamrin, Jakarta Pusat.

Berdasarkan informasi dari Kompas.com, Minggu (14/2/2021), BART terkenal dengan pilihan minum yang beragam dan camilan ala western. Selain di Jakarta Pusat, BART juga tersedia di Sanur, Bali, dan Kuningan, Jakarta Selatan.

6. Upstairs Rooftop Cafe

Upstairs Rooftop Cafe berada di lantai 4 Sawana Suites. Tepatnya di Jalan Danau Limboto Nomor 45, Bendungan Hilir, Tanah Abang, Jakarta Pusat.

Rooftop cafe ini kerap disebut sebagai hidden gem lantara lokasinya bukan di pusat kota. Namun, dari lokasi kafe ini pengunjung masih bisa menikmati panorama pencakar langit di Jakarta Pusat.

Upstairs Rooftop Cafe menyediakan aneka masakan nusantara hingga western. Terdapat sejumlah tanaman hias di area kafe sehingga suasananya lebih nyaman.

Baca juga: 4 Tips Wisata Baccarat Online ke Taman Ismail Marzuki Jakarta, Naik Transportasi Umum

7. The Awan Lounge

The Awan Lounge berada di rooftop Hotel Kosenda. Tepatnya di Jalan KH Wahid Hasyim No.127, Kebon Kacang, Tanah Abang, Jakarta Pusat.

Mengutip situs Hotel Kosenda, rooftop cafe ini mengusung konsep rooftop jungle di tengah gedung pencakar langit. Tak heran, banyak tanaman di area The Awan Lounge.

Baca juga: Main ke Jakarta Fair Kemayoran, Bisa Mampir ke Taman Lampion

Sementara, makanan dan minuman khas The Awan Lounge adalah makanan dan minuman Asia dan western. Meliputi, burger, pasta, taco, soda, dan soft drink.

8. Por Que No

Por Que No berada di lantai 5 gedung De Ritz, seperti dikutip dari Kompas.com, Sabtu (20/6/2022). Tepatnya di Jalan HOS Cokroaminoto Nomor 91, Menteng, Jakarta Pusat.

Por Que No merupakan kafe dengan konsep ala Spanyol. Sajian khas Por Que No adalah tapas ala Spanyol, yaitu aneka camilan yang disajikan dalam porsi kecil dapat berupa telur, kentang, dan lainnya.

Baca juga: 5 Tips Main ke Pameran Marvel Studios di Jakarta, Beli Tiket Online

Pengunjung dapat menyantap hidangan di rooftop cafe dengan pemandangan gedung-gedung di Jakarta Pusat. Selain tapas, menu khas Spanyol lain yang ditawarkan antara lain salad, piza, tacos, sandwich, dan lain lain.

9. SKYE Bar & Restaurant

SKYE Bar & Restaurant berada di lantai 56F gedung BCA Tower. Tepatnya di Jalan MH. Thamrin Nomor 1, Menteng, Jakarta Pusat.

Baca juga: Asal-usul Nama Jakarta, Sudah Alami Banyak Perubahan dari Zaman Dulu

Berada di jantung Ibu Kota, rooftop cafe ini menjadi salah satu lokasi terbaik untuk melihat panorama Kota Jakarta. SKYE Bar & Restaurant berada di bawah pengelolaan Ismaya Group.

Mengutip situs Ismaya Group, menu andalan dari SKYE Bar & Restaurant adalah western grill dengan bahan baku daging segar terbaik. SKYE Bar & Restaurant mengusung konsep surganya pencinta daging.

Perjalanan Bisnis Restoran Solaria
Perjalanan Bisnis Restoran Solaria

Bisnis Restoran Solaria – Ketika rata-rata orang berpikir tentang franchise, mereka mungkin berpikir terlebih dahulu tentang franchise makanan. Adapun, salah satu restoran keluarga yang amat terkenal di Indonesia, yakni Solaria. Banyak pebisnis menganggap, Solaria memiliki peluang yang bagus dan menguntungkan. Pasalnya, restoran ini telah banyak dikenal dan memiliki nama yang besar, karena produk makanan yang ditawarkan punya kualitas terbaik, namun tetap dengan harga yang terjangkau. Lantas bagaimana cara bergabung menjadi https://dkumpp-kkr.com mitra Franchise dari Solaria? Berikut ulasannya.

Solaria yang berdiri sejak tahun 1991, pertama kali memiliki gerai di Lippo Cikarang, Tangerang. Dengan strategi penawaran makanan porsi jumbo, restoran ini dapat berkembang dengan cepat. Adapun Solaria berada di bawah naungan PT Sinar Solaria (Solaria Restoran).

Didirikan oleh Aliuyanti seorang lulusan Fakultas Ekonomi UGM tahun 1985, Bermula dengan konsep seperti kedai sederhana, menjadikan dia hanya mempekerjakan 4 karyawan. Butuh waktu beberapa tahun bagi resto Solaria ini untuk dikenal market. Tepatnya baru mulai dikenal dan menanjak sejak 1995. Sejak 1995 itu, usaha ini mulai berkembang dengan baik. Setelah itu, hanya dalam 3 tahun, Saloria telah memiliki 10 gerai. Namun, bencana kemudian melanda resto yang menyediakan menu makanan sehari-hari ini. Enam gerai harus ditutup, karena terbakar akibat kerusuhan sosial tahun 1998.

Awal Mula Bisnis Restoran Solaria

Kendati demikian, sepuluh tahun setelah kebakaran, Solaria malah berkembang menjadi 130 gerai yang tersebar di 25 kota di tanah air. Dengan kata lain tiap tahun, Solaria meluncurkan 10 gerai. Konsep awal sebagai kedai sederhana pun berubah. Solaria ingin terlihat berkelas dengan gerai yang minimalis dan modern, dengan menu dan berondol harga yang terjangkau. Selain ahli dalam hal pemasaran, kekuatan lain yang dimiliki Solaria adalah menawarkan sejumlah masakan yang umum dicecap lidah dan dipadukan dengan masakan Cina yang sangat dikenal dan pas di lidah orang Indonesia.

Baca juga: Bene Italian Kitchen – Restoran Mewah di Kuta Bali

Solaria memang bermain di segmen menegah kebawah ketimbang segmen atas. Menurutnya, segmen atas sedikit pembelinya sehingga bisa mematikan bisnis dengan cepat. Dengan konsep tersebut, Solaria menjadi perusahaan cepat saji yang lebih efisien dan tumbuh lebih cepat. Sampai saat ini restoran dengan brand Solaria tersebar di 31 provinsi dan 55 kota besar dan sudah ada 200 restoran. Solaria Non-Franchise Cita rasa unik dan popularitasnya yang tinggi merupakan peluang yang menguntungkan untuk bisnis franchise.

Sayangnya, bagi Anda yang tertarik untuk melakukan bisnis franchise resoran ini harus menelan kekecewaan. Sebab, hasil penelurusan Bisnis menemukan melalui laman resmi Facebook milik Solaria Resto, disebutkan bahwa Solaria bukanlah restoran Franchise dan saat ini per Juli 2022 belum menawarkan konsep Franchise. Sehingga, untuk saat ini jaringan resto Solaria yang amat dikenal karena hadir di hampir di semua mall besar bahkan apabila ada pembukaan cabang baru, itu artinya PT Sinar Solaria (Solaria Restoran) yang mengelolanya secara langsung.

Bene Italian Kitchen - Restoran Mewah di Kuta Bali
Bene Italian Kitchen – Restoran Mewah di Kuta Bali

Bene Italian Kitchen – Berlokasi di Sheraton Bali, Bene Italian adalah sebuah restoran di Kuta yang menghadirkan masakan otentik khas Italia dengan sentuhan lokal untuk menyesuaikan lidah semua kalangan. Tempat makan ini juga memiliki pemandangan langsung Samudra Hindia dengan atmosfer terbaik Slot Gacor Gampang Menang sehingga cocok untuk dijadikan pilihan saat ingin menikmati panorama matahari terbenam.

Bene Italian terlihat semakin menawan dengan padu padan interior serba kaca dan dekorasi bergaya irradiant yang mewah. Kamu yang berencana mengadakan gathering keluarga ataupun makan malam romantis bersama pasangan wajib memesan Lasagna Pollo Carbonara dan Tuna Sambal Matah Pizza yang menjadi favorit di sini.

Sebelum kepopuleran Canggu dan Seminyak, Kuta merupakan destinasi utama bagi para wisatawan dalam dan luar negeri. Dikenal dengan pantainya yang merupakan tempat berselancar, aktivitas seru untuk anak-anak, dunia malam yang meriah dan penginapan terjangkau, tidak mengherankan kalau Kuta masih kerap dikunjungi berbagai macam wisatawan. Karena budaya yang cukup internasional, kamu bisa menemukan kuliner mancanegara di tempat makan di Kuta.

Izakaya khas Jepang, restoran India, pizza dan cafe yang imut, kamu bisa mencoba semuanya di Kuta. Berikut ini kami rekomendasikan cafe dan restoran di Kuta yang paling enak – dari sarapan di tepi pantai, makan siang bersama keluarga, sampai makan malam romantis dan bar dengan cocktail unik, tempat-tempat makan inilah yang wajib kamu kunjungi saat berlibur di Kuta dan Legian.

Layanan Yang Tersedia Di Bene Italian Kitchen

Jam buka restoran setiap hari mulai pukul 10.00 – 22.30. Bene Italian hanya menyediakan menu masakan Barat.

Baca juga: Sudah Tahu Bedanya Bar, Lounge, Pub, Diskotek, dan Club?

Perkiraan harga rata-rata Rp500.000 untuk dua orang, tanpa alkohol. Layanan yang tersedia:

  • Bawa pulang
  • Hanya Wine
  • Wajib reservasi meja
  • Wi-Fi
  • Di dalam ruangan

Brunch merupakan kultur kuliner yang sedang nge-trend, terutama dikalangan wisatawan Bali. Kalau kamu salah satu penggemarnya, kamu wajib mencoba brunch (makan diantara jam sarapan dan makan siang) ataupun sarapan, makan siang dan ngopi di Brunch Club. Menu-nya terdiri dari Eggs Benedict, salad, burger dan pizza, dan juga makanan manis seperti waffle, French Toast dan makanan spesial yang terkenal di Instagram, Porncakes – Soufflé Pancake seperti yang bisa kamu temukan di cafe-cafe Jepang. Kamu bisa makan seharian di Brunch Club yang memiliki suasana seperti di sebuah cafe di Melbourne.

Sudah Tahu Bedanya Bar, Lounge, Pub, Diskotek, dan Club
Sudah Tahu Bedanya Bar, Lounge, Pub, Diskotek, dan Club?

Pernah dengar atau mengunjungi bar, lounge, pub, diskotek, atau club? Jika sudah, apakah kamu bisa menyebutkan perbedaan kelima tempat itu?

Mungkin sebagian dari kita masih menganggap bar, lounge, pub, diskotek, atau club adalah lima tempat yang sama karena sama-sama menjajakan minuman beralkohol, digunakan sebagai tempat hiburan malam, ajojing, dan lain sebagainya.

Baca juga: 8 IBCBET Restoran Jakarta yang Cocok Dijadikan Tempat Dinner Romantis

Namun ternyata, kelima tempat ini memiliki perbedaan yang sangat mendasar. Berikut perbedaannya, seperti dirangkum Kompas.com.

Bar dan lounge

Mayoritas orang masih beranggapan bar dan lounge merupakan dua hal yang sama. Namun menurut Tata, seorang mantan pekerja di sebuah diskotek ternama di Jakarta,bar dan lounge memiliki perbedaan dari cara penyajian minumannya hingga pelanggannya.

“Banyak yang suka salah dan menyamakan antara bar dan lounge. Bar itu mirip seperti kafe, tapi menjual minuman beralkohol. Nah biasanya anak-anak muda nih biasa pergi ke bar untuk nongkrong dan sebagainya,” ujar Tata saat ditemui Kompas.com.

Baca juga: Menjajal Lounge in the Sky di Langit Jakarta, Mulai Rp 1,6 Juta

Menurutnya, tamu-tamu yang berkunjung ke bar biasanya berpakaian santai dan dapat dengan bebas memesan minumannya sendiri kepada para bartender.

Lain dengan bar, lounge biasanya berada di hotel bintang lima. Konsep lounge lebih elegan, akan ada pelayan yang akan melayani pesanan makan dan minum tamu. Biasanya, lounge digunakan oleh para pekerja dan pebisnis untuk mengadakan pertemuan dan acara lainnya.

“Makanya kalau ke lounge itu biasanya tamu pakai bajunya yang rapi, berdandan, karena kan mau nunggu meeting misalnya. Terus minuman yang dijual juga biasanya lebih mahal harganya,” lanjutnya.

Pub dan Diskotek

Tak hanya bar dan lounge yang kerap disamakan, pub dan diskotek juga kerap dianggap dua tempat yang sama.

Menurut Tata, tujuan tamu mengunjungi pub dan diskotek biasanya berbeda. Di diskotek, tamu biasanya menghabiskan waktu malam untuk menikmati musik yang dimainkan oleh seorang Disc Jockey atau DJ sambil meminum beragam sajian minuman beralkohol.

“Tapi kalau di pub, biasanya itu komunitas yang datang, mereka berkumpul di situ. Nah biasanya harga di pub itu lebih murah dan enak untuk berdiskusi,” kata Tata.

Baca juga: 9 Kafe Rooftop di Jakarta Pusat, Bisa Lihat Gedung Pencakar Langit

Putra pasangan artis Rima Melati dan Frans Tumbuan yang juga pengelola Jaya Pub, Ardianto Airlangga, menambahkan hal yang paling membedakan pub dan diskotek adalah keberadaan dance floor.

“Kalau diskotek itu kan orang biasanya ajojing, ada dance floor-nya di situ. Kalau di pub kan adanya live music, kalau memang musiknya asyik biasanya tamu itu lebih memilih berdansa atau berjoget di tempat duduknya,” kata dia.

Baca juga: Ini Bar dan Pub Tahun 70-an yang Masih Beroperasi di Jakarta

Club

Menurut Tata, mayoritas orang juga masih menganggap club sama artinya dengan tempat disko atau diskotek. Padahal, menurutnya, club tidak hanya berisi diskotek.

“Biasanya mereka dua sampai tiga, jualannya jadi satu. Jadi misal di club itu ada karaoke, cafe, lalu ada diskoteknya,”sebutnya.

Baca juga: Jakarta Masuk Daftar 100 Kota Terbaik di Dunia 2023, Kalahkan Nagoya

Menurutnya, konsep club memudahkan tamu untuk mendapatkan semua kebutuhannya untuk menghabiskan malam.

Biasanya sore hingga malam hari tamu akan mengunjungi cafe di club tersebut untuk makan, kemudian lebih malam lagi mereka akan berkunjung ke karaoke. Setelah lewat tengah malam, mereka akan menyambangi diskotek.

“Jadi konsepnya itu ada paling tidak tiga layanan dalam satu bangunan begitu, ya,” tandasnya.

Kesimpulannya, bar, lounge, pub, diskotek, atau club bukanlah lima tempat yang sama konsepnya. Jadi jangan sampai tertukar, ya!

5 Macam Jenis Restoran
5 Macam Jenis Restoran yang Harus Kalian Tahu

5 Macam Jenis Restoran – Restoran merupakan sebuah tempat yang menjual makanan maupun minuman. Restoran ada yang berlokasi di dalam hotel, mall, atau kantor dan banyak juga yang berdiri sendiri di luar bangunan. Tujuan operasional sebuah restoran adalah untuk mendapatkan keuntungan finansial dengan cara menjual makanan dan minuman serta pelayanan yang memuaskan bagi para tamu yang datang.

Kalian pasti sering melihat berbagai macam restoran di sekitar kalian. Nah, di tiap-tiap restoran tersebut juga memiliki cara penyajian, konsep bangunan, dan hingga jenis-jenis makanan yang berbeda-beda juga. Inilah beberapa jenis restoran yang sering kita temui, apasih yang membedakan tiap jenis – jenis restoran tersebut.

1. Restoran Cepat Saji (Fast Food)

Restoran ini sudah cukup populer di kalangan masyarakat umum. Resort cepat saji biasanya juga sebuah frenchaise atau waralaba. Resort cepat saji sangat di gandrungi masyarakat di karenakan makanannya yang tersaji dengan cepat dan tidak perlu menunggu lama, tempat yang nyaman dan banyak di sudut-sudut kota. Bukan hanya itu akhir-akhir ini restoran cepat saji sangat gencar-gencarnya berbagi promo seperti buy 1 get 1 atau semacamnya. Bonus New Member Slot Hal ini yang membuat restoran ini jarang sekali terlihat sepi. Contoh Restoran Cepat Saji : McDonals, KFC, Wendys, Burger King

2. Fast Casual Dining

Restoran ini menggabungkan pelayanan di mana Anda bisa duduk di restoran untuk menikmati suasana restoran, tapi juga di iringi dengan cepatnya penyajian makanan ke meja Anda.

Meskipun makanan dapat di hidangkan dengan cepat, namun jenis restoran fast casual ini berbeda dengan restoran cepat saji. Restoran fast casual menawarkan pilihan yang lebih sehat dan bahan makanan yang di gunakan merupakan produk segar. Pelanggan memang di haruskan untuk memesan makanan di counter, tetapi pelayan akan mengantar makanan Anda ke meja Anda. Interior restorannya pun sangat nyaman, sehingga dapat membuat para pelanggan bersantai dan menikmati makanan. Pilihan menu yang di tawarkan biasanya juga jauh lebih beragam daripada jenis restoran fast food. Contoh Restoran Fast Casual Dining : Solaria, Ta wan, Bakmi GM, dan lain-lain.

3. Cafe

Cafe biasanya sangat identik dengan menu andalanya yaitu kopi dan juga biasanya cafe menyediakan makanan kecil pendamping kopi seperti cookies, cake, muffin sampai kentang goreng. Oleh karena itu cafe lebih cocok menjadi tempat nongkrong atau berkumpul bersama teman-teman daripada tempat untuk makan. Dan juga ada beberapa cafe yang beroperasional 24jam.

4. Casual Style Dining

Restoran jenis ini di kenal juga dengan restoran ala keluarga di Amerika Serikat. Restoran gaya kasual menawarkan harga yang cukup terjangkau. Reestoran gaya kasual dapat hadir dalam berbagai tema, mulai dari seafood, Chinese, hingga ala Italia. Restoran gaya kasual menawarkan layanan meja dengan harga menu yang lebih terjangkau.

5. Fine Dining

Restoran ini adalah restoran mewah yang menawarkan suasana elegan dan pelayanan kualitas tinggi bagi pengunjungnya. Chef dari restoran fine dining biasanya sudah terlatih dan profesional. Adapun harga makanan yang di sajikan lebih mahal, namun sesuai dengan kualitasnya.

Nah bagaimana apakah sekarang kamu sudah tahu perbedaan dari jenis-jenis restoran tadi? Atau mungkin kamu malah terpikir untuk membuka bisnis restoran? Jangan lupa di sini Restomart menyediakan segala perlengkapan memasak untuk berbagai macam jenis restoran dengan standar professional.

Jenis dan Macam-macam
Jenis dan Macam-macam Bar yang Harus Kalian Ketahui

Jenis dan Macam-macam – Mendengar kata BAR mungkin tidak asing lagi di telinga kaum rang , bar juga sering kali di jadikan tempat nongkrong atau hanya sekedar rehat dari kegiatan yang melelahkan , beruki kalian harus tau macam macam bar yang akan saya bahas di bawah ini .

Macam macam bar yang harus kalian ketahui yaitu:

TAVERN

Istilah untuk hotel kuno yang masih di pergunakan untuk sebuah perusahaan atau tempat yang menyajikan minuman berakohol , biasa nya berada di lingkungan industri.

NIGHT CLUB

Sebuah tempat yang berada baik di luar ataupun di dalam hotel dimana menyajikan inuman berakohol dan makanan (diner) dengan Roulette Online Spin pelayanan prima dan dekorasi yang mewah dan di iringi musik atau hiburan lainya, dengan tujuan agar para tamu menikmati kehidupan duni malam.

POOL SIDE BAR

Adalah bar mini yang berlokasi di area kolam renang yang menyediakan minuman berakohol dan makanan ringan seperti snack dan sandwich dan juga terdapat minuman ringan sepeti softdrink, teh , kopi dan juga minuman berakohol tinggi.

RESTAURANT DAN BAR

Biasanya bar ini terdapat di kota kota besar , bar ini berbentuk mirip seperti restaurant yang peralatanya lebih lengkap dan mewah, seperti ada piano dan bass gitar untuk mengiringi tamu yang sedang makan atau minum , dan bar ini memiliki persedian minuman yang lengkap

AMERICAN BAR

Bar yang berbentuk sedikit lebih kecil dari restaurant dan bar ini memiliki segala macam minuman yang tersedia , bar ini biasanya di kunjungi oleh para tamu asing atau turis yang melakukan perjalanan keliling dunia dan di bar ini tersedia panggung dansa.

MAIN BAR

Adalah bar utama dengan tempat tersendiri biasanya ruangan tertutup dengan di layani oleh petugas bar sendiri , biasanya petugas bar dapat berbincang bincang dengan tamu secar langsung dan juga suasana di main bar biasanya memiliki minim pencahayaan.

ESPRESO BAR

Adalah bar mini yang terdapat di prlabuh pelabuhan udara dan laut yang menjual berbagai macam minuman.

COKTAIL BAR

Ini juga di sebut sebagai lounge bar yang pada umunya tempatnya lebih luas dan nyaman bagi pengunjuang. Biasaya bar ini terlihat lebih mewah da elegant di kararenakan memiliki furniture yang sanggat bagus. Bar ini biasanya di gunakan sebagai tempat bersantai dan jarang untk mabuk mabukan.

PORTABLE BAR

Bar ini sanggat praktis dan dapat di pindah pindahkan. Terutama untuk acara garden party, room coktail party , BBQ party , ataupun acara di luar ruangan lainya.

HOME BAR ATAU PRIVAT BAR

Bar yang terdapat di rumah orang orang terbilang berduit atau kaya. Yang di mana minuman dan menu lainya di siapkan oleh tuan rumah itu sendiri .

Sudah Tahu Bedanya Bar, Lounge, Pub, Diskotek, dan Club

Bedanya Bar Lounge – Pernah dengar atau mengunjungi bar, lounge, pub, diskotic, atau club? Jika sudah, apakah kamu bisa menyebutkan perbedaan kelima tempat itu?

Mungkin sebagian dari kita masih menggangap bar, lounge, pub, diskotek, atau club adalah lima tempat yang sama karena sama sama memanjakan minuman beralkohol, di gunakan sebagai tempat hiburan malam, ajojing, dan lain sebagainya

Namun ternyata, kelima tempat ini memiliki perbedaan yang sangat mendasar. Berikut perbedaannya.

Bar dan Lounge

Mayoritas orang masih beranggapan bar dan lounge merupakan dua hal yang sama. Namun menurut Tata, seorang mantan pekerja di sebuah diskotek ternama di Jakarta, bar dan lounge memiliki perbedaan dari cara penyajian minumannya hingga pelanggannya.

“Banyak yang suka salah dan menyamakan antara bar dan lounge, Bar itu mirip seperti kafe, tapi menjual minuman beralkohol. Nah biasanya anak anak muda nih biasa pergi ke bar untuk nongkrong dan sebagainya,”

Menurutnya, tamu tamu yang berkunjung ke bar biasanya berpakaian santai dan dapat dengan bebas memesan minumannya sendiri kepada para bartender.

Lain dengan bar, lounge biasanya berada di hotel bintang lima. Konsep lounge lebih elegan, akan ada pelayan yang akan melayani pesananan makan dan minuman tamu. Biasanya, lounge di gunakan oleh para pekerja dan pebisnis untuk mengadakan pertemuan dan acara lainnya

Baca Juga : Rekomendasi Bar Di Bali Dan Club Di Bali Yang Lagi Hits

Pub dan Diskotik

Tak hanya bar dan lounge yang kerap di samakan, pub dan diskotek juga kerap di anggap dua tempat yang sama. Menurut Tata, tujuan tamu mengunjungi pub dan diskotik biasanya berbeda. Di diskotik, tamu biasanya menghabiskan waktu malam untuk menikmati musik yang di mainkan oleh seorang Disc Jockey atau DJ sambil meminum beragam sajian minuman beralkohol.

“Tapi kalau di pub, biasanya itu komunitas yang datang, mereka berkumpul di situ. Nah biasanya harga di pub itu lebih murah dan enak untuk berdiskusi.”

Putra Pasangan artis Rima Melati dan Frans Tumbuan yang juga pengelola Jaya Pub, Ardianto Airlangga, menambahkan hal yang paling membedakan pub dan diskotik adalah keberadaan dance floor.

Club

Menurut Tata, mayoritas orang juga masih menggangap club sama artinya dengan tempat disko atau diskotik. Padahal, menurutnya, club tidak hanya berisi diskotik

“Biasanya mereka dua sampai tiga, jualanya jadi satu. Jadi misal di club itu ada karaoke, cafe, lalu ada diskotiknya,

Menurutnya, konsep club memudahkan tamu untuk mendapatkan semua kebutuhannya untuk menghabiskan malam.

Biasanya sore hingga malam hari tamu akan mengunjungi cafe di club tersebut untuk makan, kemudian lebih malam lagi mereka akan berkunjung ke karaoke. Setelah lewat tengah malam, mereka akan menyambangi diskotik

Jadi konsepnya itu ada paling tidak tiga layanan dalam satu bangunan begitu, ya.

Kesimpulannya, bar, lounge, pub, diskotik, atau club bukanlah lima tempat yang sama konsepnya. Jadi jangan sampai tertukar, ya!

Rekomendasi Bar Di Bali
Rekomendasi Bar Di Bali Dan Club Di Bali Yang Lagi Hits

Rekomendasi Bar Di Bali – Liburan jadi waktu yang tepat untuk menghabiskan waktu di club atau bar favorit. Kamu juga bisa mengunjungi bar dan club yang lagi hits untuk tahu sensasinya. Yap, setiap bar dan club pasti punya ciri khas tersendiri, serta tema dan genre musik masing-masing. Nggak terkecuali sederet bar dan club di Bali yang lagi hits ini nih.

Sebagai tempat wisata multikultural, Bali juga menyediakan fasilitas bar dan club yang bisa didatangi wisatawan. Buat kamu yang gemar clubbing, kamu bisa mengunjungi berbagai club di Bali yang pastinya punya sensasi berbeda. Kamu bakal diajak untuk bersenang-senang dengan hiburan-hiburan malam yang telah disediakan.

Ada live music, ada perform dari DJ hingga dancer-dancer keren yang bisa kamu nikmati. Eits, tapi macam hiburannya tergantung sama jadwal yang sudah ditetapkan masing-masing pengelola club ya. Yang lebih seru lagi, di Bali kamu bisa menikmati suasana club dengan pemandangan pantai yang eksotis. Dijamin kamu bakal bersenang-senang selama di club-club ini.

Buat kamu yang berniat untuk menghabiskan waktu bersenang-senang selama liburan, kamu bisa mengunjungi deretan bar dan club di Bali yang lagi hits ini. Rekomendasi Bar dan Club di Bali yang lagi happening dan cocok buat kamu yang butuh hiburan. Check this out!

La Favela Bali

Tempat pertama yaitu La Favela. Club atau tempat dugem ini wajib kamu kunjungi ketika kamu ke Bali. Berdiri tahun 2013, pengunjung La Favela 50% adalah pelancong dan 30% adalah turis mancanegara. Konsep desain La Favela adalah restaurant bar vintage era kolonial juga industrial Brazil yang unik. Genre musiknya juga beragam lho, Mulai dari hiphop, electric, rock and roll hingga soul.

Miror Lounge & Club Bali

Rekomendasi bar dan club selanjutnya di daerah Seminyak yaitu Miror Lounge & Club. Tempat clubbing yang sudah terkenal di dunia ini, memiliki bangunan mirip katedral gothic yang berlangit langit tinggi. Banyak DJ ternama baik lokal maupun kelas dunia yang di undang ke sini lho. Lokasinya yang dekat dengan Pantai Seminyak membuat kelab malam ini menjadi sangat strategis.

Rekomendasi Bar Di Bali

Baca Juga :  https://napolibarandgrill.com/peralatan-bar-dan-fungsinya-di-dunia-mixology/

Club Jenja Bali

Jenja merupakan gabungan antara restaurant, bar, dan kelab malam yang sangat unik dan hits. Berada di Seminyak Town Square Suites, Jenja di bangun tahun 2014. Menu yang di tawarkakan kebanyakan adalah western food dan untuk genre musik setiap harinya sudah terjadwal. Buat kamu cewek cewek yang ingin ke Jenja, hari Rabu adalah hari yang cocok karena kamu akan dapat diskon koktail 50%.

Boshe VVIP Club Bali

Siapa sih yang gatau kelab malam yang satu ini? Kalau di Bali lokasinya sangat dekat dengan Bandara Ngurah Rai dan Pantai Jerman. Yang menarik dari tempat dugem satu ini adalah tempat karaoke dan bar yang memiliki teknologi modern sehingga suara yang di ciptakan sangat keren.

Woobar Bali

Saat kamu mengunjungi tempat yang satu ini kamu akan di sambut pintu masuk hutan W hotel. Setiap hari akan ada DJ lokal maupun internasional yang membuat alunan musik yang asyik. Layanan untuk pengunjung bar juga sangat luar biasa. Kamu juga bisa menikmati kolam renang sembari menikmati matahari tenggelam tanpa di pungut biaya tambahan.

Peralatan Bar Dan Fungsinya
Peralatan Bar Dan Fungsinya di Dunia Mixology

Peralatan Bar Dan Fungsinya – Seorang mixologist tidak hanya mengandalkan kreativitas dan keahlian dalam menciptakan minuman enak, tetapi juga tidak memerlukan peralatan bar dan fungsinya yang tepat. Peralatan bar yang tepat akan membantu mixologist dalam menghasilkan minuman yang berkualitas dan juga memudahkan dalam proses pembuatan minuman tersebut. Ada berbagai jenis peralatan bar yang di gunakan oleh mixologyst, dari shaker dan strainer hingga jigger dan blender.

Dalam artikel ini, kami akan membahas tentang beberapa peralatan bar favorit mixologist profesional dan juga fungsinya masing masing. Dengan mengatahui alat bartender yang tepat dan cara menggunakan dengan benar, Anda dapat membuat minuman enak dan mengesankan seperti mixologist. Yuk , simak artikel alat alat bar.

Macam Macam Peralatan Bar dan Fungsinya

Sebagai seorang mixologist profesional, kemampuan untuk membuat minuman yang unik dan menarik tentunya merupakan hal yang sangat penting. Namun, selain keterampilan, peralatan bar yang tepat juga merupakan kunci keberhasilan dalam membuat minuman yang sempurna.

Shaker

Peralatan membuat cocktail dan mocktail ini digunakan untuk mengocok minuman dengan es dan bahan lainnya. Berbentuk silinder, sebagian besar shaker terbuat dari logam.

Tujuan utama pengguna shaker adalah untuk membuat minuman menjadi dingin saat di kocok. Berikut 4 jenis shaker yang dapat anda pilih

1. Boston Shaker

Sering digunakan oleh mixologist profesional, boston shaker hadir dalam dua kompartmen : mixing glass dan tin countainer yang lebih besar.

Kedua gelas ini di rancang sepasang agar kedap udara saat mengocok, sehingga mencegah cocktail tumpah.

Meskipun terbilang praktis dan tahan lama, penggunaan jenis shaker ini membutuhkan keterampilan yang tinggi, terutama saat memisahkan kedua gelasnya.

2. Tin on Tin

Alat ini sangat mirip boston shaker, hanya saja kedua wadahnya terbuat dari kaleng (tin), sama seperti namanya.

Tin on Tin lebih mudah di gunakan daripada glass on tin seperti pada boston shaker. Hal ini karena wadahnya tidak mudah retak saat Anda mencoba memisahkan keduanya.

Selain itu, karena tebuat dari kaleng, minuman jadi lebih cepat dingin, sehingga memberikan hasil yang lebih maksimal.

3. Cobbler

Alat ini terdiri dari 3 bagian : wadah shaker besar, penutup dengan saringan built-in, dan penutup bagian atas.

Sayangnya, alat ini memiliki beberapa kekurangan. Misalnya, saat mengocok cocktail/mocktail, tutupnya bisa mengkerut, membuatnya lengket dan sulit di lepas. Meskipun memiliki saringan, saringan ini tidak fleksibel dan hasilnya tidak terlalu halus, sehingga minuman masih memiliki sisa sisa ampas.

Walaupun begitu, alat ini adalah pengocok terbaik, terutama bagi anda yang masih pemula dan ingin melatih keterampilan. Tutupnya juga bisa anda gunakan sebagai pengganti jigger.

Peralatan Bar Dan Fungsinya

Baca Juga : https://napolibarandgrill.com/jenis-dan-macam-macam-bar-yang-harus-kalian-ketahui/

Strainer

Strainer atau saringan merupakan alat yang berfungsi sebagai penyaring es dan bahan lainnya dari campuran minuman yang telah di kocok. Alat ini masih banyak di gunakan karena sebagian besar shaker tidak memiliki saringan bawaan, sehingga harus di beli terpisah. Seperti halnya pengocok, saringan juga terbagi berberapa Jenis

1. Hawthorne Strainer

Merupakan jenis saringan yang paling banyak di gunakan, saringan hawthrone juga merupakan saringan yang bentuknya sedikit rumit

2. Julpe Strainer

Saringan julep terliat seperti sendok berlubang tetapi ukutannya tidak terlalu cekung dan memiliki gagang yang lebih pendek.

3. Fine Mesh

Diantara dua saringan sebelumnya, saringan fine mesh adalah saringan yang paling efektif.

Jigger

Jigger adalah alat yang berukuran kecil, terbuat dari stainless steel tahan karat dan tersedia dalam berbagai bentuk serta ukuran.
Alat ukur ini digunakan mixologist untuk mengukur jumlah bahan minuman yang diperlukan. Contohnya sirup yang dituangkan menggunakan pourer.
Pourer sendiri adalah utensil yang digunakan di ujung botol sirup untuk mempermudah saat menuangkan ke dalam jigger.

1. Single Jiger

Merupakan alat ukur sederhana yang memiliki satu mangkuk untuk menampung cairan.

2. Double Jinger

Berbeda dengan yang single, double jigger lebih terlihat seperti jam pasir dengan kedua sisinya memiliki dua mangkuk.

3. Japanese Jigger

Dibandingkan dengan kedua jigger sebelumnya, japanese jigger bentuknya lebih ramping sehingga lebih mudah saat dituangkan.

 

Macam Macam Bar
Jenis Dan Macam Macam Bar Yang Harus Kalian Ketahui

Macam Macam Bar – Mendengar kata BAR mungkin tidak asing lagi di telinga kaum milenial sekarang, bar juga sering kali di jadikan tempat nongkrong atau hanya sekedar rehat dari kegiatan yang melelahkan, berikut kalian harus tau macam macam bar yang akan saya bahas di bawah ini.

Macam-Macam BAR yang harus kalian ketahui

TAVERN

Istilah untuk hotel kuno yang masih dipergunakan untuk sebuah perusahaan atau tempat yang menyajikan minuman berakohol , biasa nya berada di lingkungan industri.

NIGHT CLUB

Sebuah tempat yang berada baik di luar ataupun di dalam hotel dimana menyajikan  inuman berakohol dan makanan (diner) dengan pelayanan prima dan dekorasi yang mewah dan di iringi musik atau hiburan lainya, dengan tujuan agar para tamu menikmati kehidupan duni malam.

POOL SIDE BAR

Adalah bar mini yang berlokasi di area kolam renang yang menyediakan minuman berakohol dan makanan ringan seperti snack dan sandwich dan juga terdapat minuman ringan sepeti softdrink, teh , kopi dan juga minuman berakohol tinggi.

RESTAURANT DAN BAR

Biasanya bar ini terdapat di kota kota besar , bar ini berbentuk mirip seperti restaurant yang peralatanya lebih lengkap dan mewah, seperti ada piano dan bass gitar untuk mengiringi tamu yang sedang makan atau minum , dan bar ini memiliki persedian minuman yang lengkap.

Macam Macam Bar

Baca Juga : https://napolibarandgrill.com/5-macam-jenis-restoran-yang-harus-kalian-tahu/

AMERICAN BAR

Bar yang berbentuk sedikit lebih kecil dari restaurant dan bar ini memiliki segala macam minuman yang tersedia , bar ini biasanya di kunjungi oleh para tamu asing atau turis yang melakukan perjalanan keliling dunia dan di bar ini tersedia panggung dansa.

MAINBAR

Adalah bar utama dengan tempat tersendiri nya biasanya ruangan tertutup dengan di layani oleh petugas bar. Dapat berbincang bincang dengan tamu secara langsung dan juga suasana di main bar biasanya memiliki minim pencahayaan

EKSPRESO BAR

Adalah mini bar yang terdapat di prlabuh pelabuhan udara dan laut yang menjual berbagai macam minuman

COKTAIL BAR

Ini juga di sebut sebagai lounge bar yang pada umumnya tempatnya lebih luas dan nyaman bagi pengunjung. Biasanya bar ini terliat lebih mewah da elegant di karenakan memiliki furniture yang sangat bagus. Bar ini biasanya di gunakan sebagai tempat bersantai dan jarang untuk mabuk mabukan

PORTABLE BAR

Bar ini sangat praktis dan dapat di pindah pindahkan terutama untuk acara. Garden party ,room coktail party, BBQ party, ataupun acara di luar ruangan lainnya.

 

 

Jenis Restoran
5 Macam Jenis Restoran Yang Harus Kalian Tahu

Jenis Restoran – Restoran merupakan sebuah tempat yang menjual makanan maupun minuman. Restoran ada yang berlokasi di dalam hotel, mall, atau kantor dan banyak juga yang berdiri sendiri di luar bangunan. Tujuan operasional sebuah restoran adalah untuk mendapatkan keuntungan finansial dengan cara menjual makanan dan minuman serta pelayanan yang memuaskan bagi para tamu yang datang.

Kalian pasti sering melihat berbagai macam restoran di sekitar kalian. Nah sbobet, di tiap-tiap restoran tersebut juga memiliki cara penyajian, konsep bangunan, dan hingga jenis-jenis makanan yang berbeda-beda juga. Inilah beberapa jenis restoran yang sering kita temui, apasih yang membedakan tiap jenis – jenis restoran tersebut.

1. Restoran Cepat Saji

Restoran ni sudah cukup populer di kalangan masyarakat umum. Resto cepat saji biasanya juga sebuah frenchaise atau waralaba. Restoran cepat saji sangat di gandrungi masyarakat di karenakan makanannya yang tersaji dengan cepat dan tidak perlu menunggu lama, tempat yang nyaman dan banyak di suduh kota. Bukan hanya itu akhir akhir ini restoran cepat sajian sangat gencar gencarnya berbagi promo seperti buy 1 get 1 atau semacamnya. Hal ini yang membuat restoran ini jarang sekali terlihat sepi. Contoh Restoran Cepat Saji: McDonalds, KFC, Wendys, Burger King

2. Fast Casual

Restoran ini menggabungkan pelayanan di mana Anda bisa duduk di restoran untuk menikmati  suasana restoran, tapi juga di iringi dengan cepatnya penyajian makanan ke meja Anda.

Jenis Restoran

Baca Juga : https://napolibarandgrill.com/fakta-bar-yang-mengubah-cara-pandangmu-terhadap-minuman/

Meskipun makanan dapat di hidangkan dengan cepat, namun jenis restoran fast casual ini berbeda dengan restoran cepat saji. Restoran fast casual menawarkan pilihan yang lebih sehat dan bahan makanan yang di gunakan merupakan produk segar. Pelanggan memang di haruskan untuk memesan makanan di counter, tetapi pelayan akan mengantar makanan Anda ke meja Anda. Interior restorannya pun sangat nyaman, sehingga dapat membuat para pelanggan bersantai dan menikmati makanan. Pilihan menu yang di tawarkan biasanya juga jauh lebih beragam daripada jenis restoran fast food. Contoh Restoran Fast Casual Dining : Solaria, Ta wan, Bakmi GM, dan lain-lain.

3. Cafe

Cafe biasanya sangat identik dengan menu andalannya yaitu kopi dan juga biasanya cafe menyediakan makanan kecil pendamping kopi seperti cookies, cake, muffin sampai kentang goreng. Oleh karena itu cafe lebih cocok menjadi tempat nongkrong atau berkumpul bersama teman teman daripada tempat untuk makan. Dan juga ada beberapa cafe yang beroprasional 24 jam.

4. Casual Style Dining

Restoran jenis ini di kenal juga dengan restoran ala keluarga di Amerika Serikat. Restoran gaya kasual menawarkan harga yang terjangkau. Resto gaya kasual dapat hadir dalam berbagai tema, mulai dari chinese, hingga ala Italia. Restoran gaya kasual menawarkan layanan meja dengan harga menu yang lebih terjangkau.

5. Fine Dining

Restoran ini adalah restoran mewah yang menawarkan suasana elegan dan pelayanan kualitas tinggi bagi pengunjungnya. Chef dari restoran fine di ning biasanya sudah terlatih dan profesional. Adapun harga makanan yang di sajikan lebih mahal, namun sesuai dengan kualitasnya.

Fakta Bar
Fakta Bar Yang Mengubah Cara Pandangmu Terhadap Minuman

Fakta Bar –  Fakta bar yang akan mengubah cara pandanganmu terhadap minuman. Simak selengkapnya pada artikel berikut ini

Industri bar merupakan salah satu bidang usaha pariwisata yang terus berkembang pesat. Bar bukan hanya sekedar tempat untuk mengonsumsi minuman, tetapi juga menjadi destinasi yang menarik bagi para pecinta kulinari dan hiburan. Berikut adalah 7 fakta bar yang akan mengubah cara pandangmu terhadap minuman.

1. Tempat yang Nyaman untuk Bersantai

Salah satu alasan mengapa orang-orang mengunjungi bar adalah karena tempatnya yang nyaman untuk bersantai. Bar biasanya didesain dengan suasana yang cozy dan menarik. Para pengunjung dapat menikmati minuman sambil duduk santai, berbincang dengan teman, atau menikmati live music. Tempat yang nyaman ini akan membuat pengalaman minummu menjadi lebih menyenangkan.

2. Minuman Bar Alkohol yang Beragam

Bar terkenal dengan minuman alkohol yang mereka sajikan. Ada berbagai jenis minuman beralkohol yang bisa kamu temui di bar, seperti koktail, wine, bir, dan masih banyak lagi. Kamu dapat mencoba minuman-minuman yang unik dan berbeda dari yang biasa kamu temui di tempat lain. Para barista yang terampil akan menciptakan minuman yang menggoda selera dan memanjakan lidahmu.

3. Pelaku Usaha dengan Kualitas Terjamin

Pelaku usaha di industri bar biasanya memiliki kualitas yang terjamin. Mereka telah menjalani pelatihan dan memiliki pengetahuan yang luas tentang minuman. Barista yang berpengalaman akan melayani dengan ramah dan memberikan rekomendasi minuman yang sesuai dengan selera dan preferensimu. Kamu dapat mempercayakan mereka untuk memberikan pengalaman minum yang luar biasa.

Fakta Bar

 

Baca Juga : https://napolibarandgrill.com/perbedaan-antara-bar-dan-restoran-4-fakta-yang-perlu-diketahui/

4. Minuman Bar Non Alkohol yang Kreatif

Tidak hanya minuman beralkohol, bar juga menyajikan minuman non alkohol yang kreatif. Minuman seperti mocktail, smoothie, atau jus segar tersedia dalam berbagai varian rasa dan presentasi yang menarik. Minuman non alkohol ini cocok bagi mereka yang tidak mengonsumsi alkohol atau ingin mencoba sesuatu yang berbeda. Kamu dapat menikmati sensasi dan kelezatan minuman ini tanpa harus khawatir tentang efek alkohol.

5. Sertifikasi Bar sebagai Jaminan Kualitas

Banyak bar yang telah mendapatkan sertifikasi usaha pariwisata. Sertifikasi ini merupakan jaminan bahwa bar tersebut memenuhi standar kualitas yang ditetapkan. Dengan mengunjungi bar yang telah bersertifikasi, kamu dapat memastikan bahwa minuman yang kamu konsumsi aman dan berkualitas. Ini adalah langkah penting untuk memastikan pengalaman minummu menjadi lebih menyenangkan dan terjamin.

6. Bar Sebagai Tempat Untuk Mengenal Budaya

Bar juga dapat menjadi tempat yang memperkenalkanmu pada budaya lokal dan Internasional. Di beberapa bar, kamu bisa menemukan minuman minuman tradisional yang berasal dari berbagai negara. Para barista akan dengan senang hati menjelaskan asal usul minuman tersebut dan memberimu pengalaman yang lebih dalam.

7. Sertifikasi Usaha Pariwisata Sebagai Standar Nasional

Bar yang memiliki sertifikasi usaha pariwisata menunjukan komitmen mereka dalam menjalankan bisnis ini dengan standar profesionalitas yang tinggi. Mereka telah melewati proses evaluasi dan memnuhi persyaratan yang di tetapkan. Dengan mengunjungi bar yang bersertifikasi, kamu dapat merasakan layanan yang lebih baik, kualitas minuman terjami, dan pengalaman yang memuaskan.

Bar Dan Restoran
Perbedaan Antara Bar Dan Restoran, 4 Fakta Yang Perlu Diketahui

Bar Dan Restoran – Ide bisnis yang terus berkembang untuk memulai sebuah bar dan bergabung dengan industri restoran tidak akan melambat dalam waktu dekat. Bila Anda menggunakan alat yang tepat dan sistem bisnis yang efisien , serta menyusun model bisnis pasar yang komprehensif , Anda akan menemukan jawaban atas pertanyaan, ” Apakah memiliki bar menguntungkan ?” adalah ya.

Namun, ada beberapa perbedaan utama yang harus Anda ketahui sebelum memulai bisnis Anda. Tentu saja, ada bar dan restoran yang berdiri sendiri, tetapi apakah ada perbedaan nyata; dan bagaimana dengan pengaturan bar restoran yang terkenal kejam ?

Di sini, kita akan membahas perbedaan antara bar dan restoran, beberapa persamaannya, dan bagaimana memastikan kesuksesan Anda di industri ini.

Apa Itu Bar?

Bar di definisikan sebagai salah satu tempat yang memiliki izin untuk menyajikan minuman beralkohol. Nama spesifiknya di ambil dari konter atau bar tempat minum di sajikan. Orang yang bertanggung jawabb menjalankan bar di sebut manajer bar

Jika anda sudah mengelola sebuah bar, definisinya mungkin tampak jelas. Namun, bagi seseorang yang ingin masuk ke industri ini, hal ini bisa sangat membingungkan. Mengapa? Karena saat ini, “bar” digunakan sebagai istilah umum untuk pub, klub, dan terkadang bahkan restoran. Jadi, “Hei”, mau pergi ke bar malam ini? bisa berarti Anda akan berakhir di salah satu tempat di atas.

Bar Dan Restoran

Baca Juga : https://napolibarandgrill.com/fakta-bar-yang-mengubah-cara-pandangmu-terhadap-minuman/

Makanan dan Minuman Apa Yang Di Sajikan Di Bar?

Kalau bicara tentag bar, ada berbagai jenis menu yang bisa di tawarkan. Apa yang di layani bar anda tergantung pada jenis bar yang anda oprasikan. Misalnya, bar koktail atau bar lingkungan mungkin hanya menyajikan minuman tanpa pilihan makanan.

Terkadang, Anda mungkin menemukan bar yang menyajikan daftar makanan pembuka singkat. Namun, hal tersebut biasanya tidak terjadi.

Apa Itu Restoran?

Berbeda dengan bar, Restoran adalah fasilitas umum yang menjual makanan dan minuman (yang mungkin mengandung alkohol atau tidak ), kepada pelanggan. Perbedaan utamanya adalah restoran di rancang untuk menjual makanan, bukan menyediakan alkohol dan hiburan.

Namun, bukan berarti sebuah restoran menawarkan menu alkohol. Anda dapat mengharapkan menu restoran menampilkan berbagai jenis alkohol seperti anggur, margarita dan merek bir populer.

Jenis Makanan dan Minuman Apa Yang Di Sajikan di Restoran?

Mirip dengan bar, jenis makanan yang bisa anda temukan di restoran akan berbeda beda tergantung jenis restoran yang Anda kunjungi. Restoran biasanya terbagi dalam lima kategori: santapan mewah, santapan santai, restoran cepat saji, restoran hantu, dan makanan cepat saji.